Haskell Compiler — GHC
Apa itu GHC ? GHC adalah Glasgow Compilation System, compiler yang digunakan untuk Haskell. Anda dapat menginstalnya melalui website haskell yang sudah kita bahas sebelum artikel ini.
Oke, untuk mengakses GHC compiler, masuk ke terminal Anda, dan ketik ghci seperti berikut :

Dan sekarang kita akan bermain-main sedikit dengan compiler ini.
Berikut adalah contoh perhitungan matematika sederhana :

Seperti itulah contoh pertambahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian dalam haskell.
Anda cukup menambahkan simbol berikut + — * /.
Kita juga bisa menggunakan tanda kurung () untuk membuat prioritas yang dihitung pertama kali, contohnya seperti berikut :

Pada contoh pertama di atas perkalian di dalam kurung di hitung pertama kali yaitu 25 * 50 = 1250. Dan kemudian hasil dari perkalian tersebut dikurang 100 menjadi 1250–100 = 1125.
Pada contoh kedua hasilnya akan sama jika tidak memakai tanda kurung, karena perhitungan akan dimulai dari variable pertama.
Jika kita ingin menghitung sebuah angka negatif, maka kita harus menggunakan tanda kurung. Jika tidak menggunakan tanda kurung seperti 10 * -4 maka compiler akan menampilkan sebuah error seperti berikut :

Tetapi jika memakai tanda kurung seperti ini 10 * (-4) tidak akan error.

Berikut adalah contoh untuk persamaan. == adalah sama dengan, /= adalah tidak sama dengan.

Baiklah seperti itu lah contoh-contoh sederhana menggunakan compiler GHC.
Di medium blog selanjutnya kita akan membahas tentang “Kondisi if else dalam Haskell”.
Follow akun medium dari EMURGO Indonesia untuk mengikuti blog-blog yang ada di EMURGO Indonesia edukasi series.
Tentang EMURGO
EMURGO mendorong adopsi Cardano dan menambahkan nilai bagi pemegang ADA dengan membangun, berinvestasi, dan menjadi advisor/konsultan kepada proyek atau organisasi yang akan mengadopsi ekosistem blockchain yang terdesentralisasi dari Cardano. EMURGO memanfaatkan keahliannya dalam R&D blockchain serta jaringan global mitra blockchain dan industri terkait untuk mendukung usaha secara global. EMURGO adalah badan komersial dan ventura resmi dari proyek Cardano, terdaftar di Tokyo, Jepang sejak Juni 2017 dan di Singapura sejak Mei 2018. EMURGO berafiliasi secara unik dan bekerja sama dengan IOHK untuk menumbuhkan ekosistem Cardano secara global dan mempromosikan adopsi blockchain Cardano.
Pelajari lebih lanjut tentang EMURGO dan Cardano dengan menggunjungi website resmi https://emurgo.io
Follow akun media social EMURGO Indonesia:
Twitter : https://twitter.com/emurgo_id
Facebook : https://www.facebook.com/emurgo.id/
Instagram : https://www.instagram.com/emurgo.id/